ANALISA KAPASITAS LEAD ACID BATTERY MENGGUNAKAN PERHITUNGAN COULOMB BERBASIS ARDUINO
Categorie(s):
TIEM, 2019
Author(s):
HENDI PRATAMA, 1402069
Advisor:
RIZA HADI SAPUTRA, ST., MT, PARJI, SST., MT
ISSN/ISBN:
eISSN/eISBN:
Keyword(s):
BATERAI, CHARGE, DISCHARGE, AKI KERING, ARDUINO R3B
DOI:
Abstract :
Aki atau baterai merupakan salah satu penyimpnan energi yang sangat banyak
digunakan oleh masyarakat . Pada saat menggunakan aki terdapat 2 proses yaitu
proses pengisian dan pemakaian aki. Proses pemakaian aki dilakukan dengan cara
menghubungkan sebuah beban, sedangkan proses pengisian aki dilakukan jika aki
dalam kondisi dan dibutuhkan untuk penyimpanan energi. Pada proses pengisian
(charge) aki di butuhkan alat berupa battery charger, sedangkan dalam proses
pengosongan (discharge) dibutuhkan alat battery capacity tester load,arduino R3
dan sensor tegangan. Set tegangan pada battery tester load sebesar 12 V dan arus
2 A. Metode penelitian meliputi memperhitungkan isi maximal dan minimal
baterai aki kering,Menghitung waktu pengisian baterai aki kering.Tujuan
penelitian ini adalah mengetahui karateristik baterai aki kering,fungsi battery load
tester load,Arduino R3 dan sensor tegangan. Pengambilan data ini dilakukan
sebanyak lima kali percobaan . Hasil dari percobaan ini adalah untuk menegetahui
kapasitas baterai aki kering yang tertera pada body baterai, Perkembangan
performa baterai aki kering dan perbandingan waktu yang dihasilkan
digunakan oleh masyarakat . Pada saat menggunakan aki terdapat 2 proses yaitu
proses pengisian dan pemakaian aki. Proses pemakaian aki dilakukan dengan cara
menghubungkan sebuah beban, sedangkan proses pengisian aki dilakukan jika aki
dalam kondisi dan dibutuhkan untuk penyimpanan energi. Pada proses pengisian
(charge) aki di butuhkan alat berupa battery charger, sedangkan dalam proses
pengosongan (discharge) dibutuhkan alat battery capacity tester load,arduino R3
dan sensor tegangan. Set tegangan pada battery tester load sebesar 12 V dan arus
2 A. Metode penelitian meliputi memperhitungkan isi maximal dan minimal
baterai aki kering,Menghitung waktu pengisian baterai aki kering.Tujuan
penelitian ini adalah mengetahui karateristik baterai aki kering,fungsi battery load
tester load,Arduino R3 dan sensor tegangan. Pengambilan data ini dilakukan
sebanyak lima kali percobaan . Hasil dari percobaan ini adalah untuk menegetahui
kapasitas baterai aki kering yang tertera pada body baterai, Perkembangan
performa baterai aki kering dan perbandingan waktu yang dihasilkan