RANCANG BANGUN JEMURAN OTOMATIS BERBASIS ARDIUNO UNO DENGAN MENGGUNAKAN TENAGA MATAHARI
Categorie(s):
TIEM, 2018
Author(s):
DECKY TRI KURNIAWAN, 1302077
Advisor:
HAMSIR, S.Pd., MT, RIZA HADI SAPUTRA, ST., MT
ISSN/ISBN:
eISSN/eISBN:
Keyword(s):
RANCANG BANGUN, JEMURAN OTOMATIS, MOTOR SERVO
DOI:
Abstract :
Seiring perkembangan teknologi jemuran mulai dikembangankan dari manual yang cukup menghabiskan waktu dalam menjaga jemuran hingga kering. Saat ini dapat lebih efektif dan efisien dengan adanya kemajuan teknologi. Rancang bangun jemuran otomatis adalah suatu penemuan baru yang dapat dijadikan tolak ukur dalam kehidupan sehari-hari.
Dalam proses operasi nya jemuran ini berkerja dengan menggunakan 1 buah motor servo dan arduino sebagai kontroller dari pegerak jemuran.
Daya motor tersebut berfungsi untuk meringankan pekerjaan rumah tangga ketika diluar rumah atau melakukan pekerjaan rumah yang lainnya pada peroses berlangsung, sehingga tenaga yang dikeluarkan di pekerjaan rumah berkurang, tidak terlalu besar dan dapat mengurangi waktu.
Dalam proses operasi nya jemuran ini berkerja dengan menggunakan 1 buah motor servo dan arduino sebagai kontroller dari pegerak jemuran.
Daya motor tersebut berfungsi untuk meringankan pekerjaan rumah tangga ketika diluar rumah atau melakukan pekerjaan rumah yang lainnya pada peroses berlangsung, sehingga tenaga yang dikeluarkan di pekerjaan rumah berkurang, tidak terlalu besar dan dapat mengurangi waktu.